Latest News

Pengumuman CPNS Update Tahun Ini

Menjadi PNS saat ini sebagian masih menjadi impian yang sangat populer di kalangan para pencari kerja. Hal ini tak mengherankan mengingat di setiap posisi, PNS menawarkan gaji yang sangat kompetitif disertai dengan beberapa tunjangan yang menggiurkan. Tak hanya itu saja, menjadi seorang PNS juga membuat anda berkesempatan mendapatkan Take Home Pay yang makin lengkap dengan hadirnya tunjangan kinerja atau raimunerasi.

Meskipun memang titik poin menjadi seorang aparatur sipil negara (ASN) sejatinya bukan pada seberapa banyak anda menerima gaji, namun tertitik pada pengabdian tanpa batas pada negara. Namun walaupun sebanyak apapun kata bijak tentang kinerja, akan terasa hambar jika kinerja yang telah di lakukan tak di apresiasi dengan sebuah benefit penghasilan. Toh anak dan istri juga butuh makan kan?

Setelah beberapa kementrian melaksanakan sleksi CPNS, tiba juga pada penghitungan hasil yang mendebarkan para calon pelamar. Berikut ini saya akan lebih memfokuskan hasil CPNS Quick count dari instansi dan lembaga KEMENKUMHAM wilayah Kalimantan timur yang berhasil di himpun. Hasil Quick count ini bukanlah hasil resmi dari lembaga maupun instansi Kemenkumham, melainkan inisiatif dari peserta.

Walaupun bukanlah hasil resmi, akan tetpi nilai ini merupakan nilai real yang didapatkan dan dihimpun berdasarkan hasil yang didapatkan oleh para peserta CPNS Kemenkumham wilayah kaltim. Silahkan untuk bisa di download.

Sebagai tambahan lagi berikut ini adalah berkas yang harus di persiapkan. Berkas ini adalah contoh pemberkasan di tahun sebelumnya.



HASIL CPNS KEMENKUMHAM KALTIM

Untuk mendownload anda bisa mendownload di google doc saya di link INI http://bit.ly/2h8VyOs

Semoga hal ini dapat membantu teman-teman, Mengingat batas antara pengumuman akhir dengan pemberkasan sangatlah singkat. Oleh sebab itu jika nilai anda termasuk ke dalam bagian 500 (rangking) dapat segera melengkapi berkas-berkas yang di butuhkan. Agar saat pengumuman nanti anda bisa datang kembali untuk mengumpulkan berkas-berkas yang di butuhkan.

No comments:

Post a Comment

Dunia Psikologi dan Fenomena Sekitar Designed by Templateism.com Copyright © 2014

Theme images by Goldmund. Powered by Blogger.